Antisipasi cuaca buruk di musim hujan, KPU Kabupaten meminta TPS Pilkada 2024 berada di bangunan yang aman dan tidak mendirikan tenda.
Sementara KPU Kota Blitar menggeser lima TPS yang semula di luar menjadi di dalam bangunan.
Berdasarkan informasi BMKG, mulai 25 November hingga awal Desember 2024,...
Langlangkotaradiomayangkara.► Syauqul Muhibin atau Mas Ibin, Bakal Calon Walikota Blitar meresmikan mabes relawan sebagai tempat konsolidasi pemenangan menuju Pilkada 2024.
Wasekjen Bidang Litbang Pimpinan Pusat GP Anshor Syauqul Muhibin/Mas Ibin, Bakal Calon Walikota Blitar meresmikan mabes relawan di Jl Kelud Kota Blitar Minggu sore. Ibin mengatakan, peresmian mabes relawan ini menjadi bentuk keseriusan mengikuti Pilkada 2024. Selain itu keberadaan mabes juga sebagai langkah awal melakukan...
Polisi belum bisa mendalami motif suami bacok istri di Bendosari Kademangan karena kondisi korban masih lemah.
Kasi Humas Polres Blitar - Iptu Putut Siswahyudi menjelaskan beberapa...
Pemindahan ratusan warga binaan Lapas Kelas IIB Blitar baru bisa dilakukan tahun 2026 karena proses pembangunan gedung baru membutuhkan waktu 3 tahun.
Kepala Lapas Kelas IIB...
Pembangunan gedung baru lapas di kelurahan Sentul Kota Blitar sudah dimulai dengan anggaran 23 miliar. Tahun ini difokuskan untuk pembangunan tembok keliling dan kantor teknis.
Kepala...
Pemenang Liga Pelajar Walikota Cup 2024 berpotensi bisa mengikuti seleksi klub PSBR Blitar asuhan dari PSSI Kota Blitar.
Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Blitar -...
Stadion Soepriadi Kota Blitar siap digunakan lagi untuk kandang Arema FC. Besok Arema akan menjamu Malut United dalam lanjutan Liga 1 2024/2025.
Ketua Askot PSSI Kota...
Ketua Asosisasi Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia (PSSI) Kota Blitar Yudi Meira mengatakan, saat ini progres perbaikan rumput di Stadion Soepriadi Kota Blitar sudah mencapai...
akses jalan menuju pantai pangi di ruas Sidomulyo - Bakung Kabupaten Blitar diperbaiki dengan anggaran 17 miliar dari pemerintah pusat.
Kabid Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Blitar Hamdan Zulfikri Kurniawan mengatakan tahun ini pemkab mendapat bantuan perbaikan jalan dari pemerintah pusat senilai 17 miliar untuk ruas Sudomulyo - Bakung yang menjadi akses menuju pantai pang. Hamdan menyebut perbaikan jalan ini nantinya...