Antisipasi cuaca buruk di musim hujan, KPU Kabupaten meminta TPS Pilkada 2024 berada di bangunan yang aman dan tidak mendirikan tenda.
Sementara KPU Kota Blitar menggeser lima TPS yang semula di luar menjadi di dalam bangunan.
Berdasarkan informasi BMKG, mulai 25 November hingga awal Desember 2024, Kabupaten Blitar menjadi salah satu wilayah yang rawan terjadi bencana seperti banjir sampai angin kencang.
Menyikapi prediksi ini ketua KPU Kabupaten...
Memasuki musim hujan, TPA di kawasan Gedog Kota Blitar panen gas metan.
Penyuluh Lingkungan Hidup Dinas Lingkungan Hidup atau DLH Kota Blitar ---- Haryono mengatakan, Pemerintah Kota Blitar terus berupaya menghalau bau menyengat sampah di musim penghujan utamanya di sekitar tempat pembuangan akhir atau TPA di Gedog Kecamatan Sananwetan Kota Blitar.
Menurutnya, di musim hujan ini menyebabkan kelembaban sampah meningkat sehingga menghasilkan gas metan lebih banyak.
Setiap...
Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kota Blitar- Dissie Laksmonowati Arlini mengatakan, hingga hari ini belum ditemukan kasus cacar monyet atau monkey pox...
Meskipun ada 4 kelurahan yang ditemukan jentik nyamuk anopheles atau penyebab penyakit malaria, namun hingga kini belum ada laporan atau temuan malaria di kepanjenkidul...
Sebanyak seribu lebih keluarga di kota Blitar termasuk kategori keluarga rawan stunting. mereka semua mendapat bantuan pangan berupa 10 butir telur dan seekor daging...
Ratusan anak di kota Blitar menjadi perokok aktif
Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kota Blitar - Dissie Laksmonowati Arlini mengatakan mulai bulan Januari...
Dampak kemarau panjang kekeringan di Kabupaten Blitar terus meluas saat ini sudah ada 9 desa di 5 Kecamatan yang terdampak dan memerlukan air bersih
Data...
Langlangkotaradiomayangkara.► Implementasi kawasan tanpa rokok di Kabupaten Blitar masih belum optimal karena masih banyak masyarakat merokok di kawasan ini
Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P)...
Langlangkotaradiomayangkara.► Atlet Muay Thai Kabupaten Blitar dipastikan siap tampil maksimal di PON Aceh Sumut meski harus melawan atlet ibukota.
Sugeng Wahyu Widodo, Pelatih Muay Thai...
Langlangkotaradiomayangkara.► Tahun ini ibu rumah tangga di kota Blitar yang melakukan KB dengan metode operasi wanita atau MOW mendapat insentif 450 ribu rupiah dari...
Langlangkotaradiomayangkara.►Pasien cuci darah di RSUD Ngudi Waluyo Wlingi mulai banyak dari usia produktif usia 26 tahun hingga 35 tahun dipicu sakit diabetes dan hipertensi...